Kopdar PAS November 2020 di Rumah Saudara PAS Zainal
Pada tanggal 29 November 2020, pagi jam 10.00 komunitas PAS berkumpul untuk mengadakan kopdar. Kopdar ini biasa rutin diadakan, kali ini berlokasi di salah satu anggota PAS, yaitu bapak Zainal beralamatkan di Bratang Gede VI E.
Kopdar di hadiri anggota dan pengurus PAS. Seperti biasa bapak Van Basten memberikan masukan masukan kepada anggota yg hadir.
Bapak ketua memberikan tips dan trik berkaitan dgn sepinya order juga adanya program program baru dari manajemen gojek.
Kopdar kali ini jg merupakan syukuran dari bapak Zainal berkenaan dgn rumah barunya.. Semoga kelapangan rezeki di berikan kepada beliau..
Kopdar komunitas PAS adalah komunikasi seluruh anggota agar selalu bisa berinteraksi satu dgn yg lainnya.
Semoga kekompakan, kerukunan, keguyuban komunitas PAS selalu terjalin dgn baik. Aamiin...
Mantul boos
BalasHapusAnjim jos seperti ironman
BalasHapusOdading om yo, wkwk
HapusTerima kasih atas kunjungannya
BalasHapusSip brooo
BalasHapus